June 20, 2023 | BPS Activities
Sehubungan dengan telah selesainya pelaksanaan seleksi administrasi untuk Calon Petugas Pengolahan Sensus Pertanian 2023 Kabupaten Tapin, dengan ini kami lampirkan daftar calon petugas yang dinyatakan lolos. Selanjutnya calon petugas Sensus Pertanian 2023 yang dinyatakan lolos seleksi, mengikuti Tes Tahap II : Tes Kompetensi dan Wawancara pada 21 Juni 2023 pukul 08.30 - 16.30 WITA (Jadwal bisa dilihat di lampiran). Jika ada hal yang kurang jelas, silahkan hubungi Contact Person a.n Fredy Law Purba (0812 5000 8913) atau Ravida Yunisa (0852 1838 3039).
Demikian disampaikan, atas perhatiannya diucapkan terima kasih.
Pengumuman Tahap Administrasi Petugas Pengolahan
NB: Keputusan panitia tidak dapat diganggu gugat
Related News
Pengumuman Hasil Seleksi Tahap III Petugas Sensus Pertanian 2023
Pengumuman Hasil Seleksi Akhir Petugas Pengolahan Sensus Pertanian 2023
Pengumuman Hasil Seleksi Tahap 1 Petugas Sensus Pertanian 2023
Pengumuman Hasil Seleksi Tahap II Petugas Sensus Pertanian 2023
Seleksi Tahap 2 : Uji Kompetensi dan Wawancara Tulis Calon Petugas Sensus Pertanian 2023
PENGUMUMAN PENERIMAAN/SELEKSI TERBUKA PETUGAS SENSUS EKONOMI 2016
BPS-Statistics Indonesia
Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapin (Statistics of Tapin Regency)Alamat : Jl. MT. Haryono
Rantau
71111 Indonesia Telepon : +62 517 31035 Fax : +62 517 31035 Email : bps6305@bps.go.id
bps6305@gmail.com
About Us