Perkembangan TPK Hotel dan Transportasi Kalimantan Selatan Bulan Agustus 2019 - Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapin

Selamat Datang di Website Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapin. Untuk Layanan Pengaduan, hubungi kami di 0852-4500-9834 (Whatsapp) atau mengisi formulir di s.bps.go.id/pengaduan-6305

Beranda

Produk - Berita Resmi Statistik

Perkembangan TPK Hotel dan Transportasi Kalimantan Selatan Bulan Agustus 2019

Perkembangan TPK Hotel dan Transportasi Kalimantan Selatan Bulan Agustus 2019

Perkembangan TPK Hotel dan Transportasi Kalimantan Selatan Bulan Agustus 2019Unduh Berita Resmi Statistik
Tanggal Rilis : 11 Oktober 2019
Ukuran File : 0.26 MB

Abstraksi

Tingkat Penghunian Kamar (TPK) hotel berbintang di
Kalimantan Selatan pada bulan Agustus 2019 sebesar 48,90
persen, atau turun 6,32 poin dibanding TPK bulan Juli 2019
yang sebesar 55,22 persen. Dibandingkan dengan TPK bulan
Agustus 2018 yang sebesar 62,98 persen, TPK bulan Agustus
2019 turun sebesar 14,08 poin
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Government Public Relation

Sumber dari Kementerian Komunikasi dan Digital

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik